News

Pendaftaran Pelatihan Kerja Gratis Berbasis Kompetensi (PBK) Tahap 1 BPVP Sorong (BLK Sorong) Tahun 2024


 

Informasi Pendaftaran Pelatihan Kerja Gratis Berbasis Kompetensi (PBK) Tahap 1 BPVP Sorong (BLK Sorong) Tahun 2024
(Foto: Instagram @bpvp.sorong)

PeluangTerkini.com
Kabar gembira bagi anda para Pencari Kerja/Tenaga
Kerja yang belum memiliki keterampilan dan anda berada di Wilayah Provinsi
Papua & Papua Barat. Jangan lewatkan kesempatan untuk mengikuti Pelatihan Kerja
Gratis Berbasis Kompetensi (PBK) Tahap 1 Tahun 2024 yang akan diadakan oleh Balai
Pelatihan Vokasi dan Produktivitas (BPVP)/BLK Sorong. Pendaftaran Pelatihan
Kerja Gratis Berbasis Kompetensi (PBK) Tahap 1 BPVP Sorong (BLK Sorong) Tahun
2024 dibuka mulai tanggal 14 Desember 2023 – 12 Januari 2024.Kegiatan ini
dibiayai penuh dari Pemerintah (dana APBN).

Program
Pelatihan

Berikut
program pelatihan yang dibuka pada
Pelatihan Kerja
Gratis Berbasis Kompetensi (PBK) Tahap 1 Tahun 2024 di BPVP Sorong:

Bangunan

  • Perhitungan Rab Pengerjaan Bangunan (160jp) 
  • Juru Ukur (Surveyor) Jenjang 3 (260jp)

Bisman

  • Pengelolaan Administrasi Perkantoran
    (260jp) 
  • Junior Administrative Assistant (260jp)

Elektronika

  • Instalasi Fiber Optik (260jp)

Fashion Technology

  • Menjahit Pakaian Dengan Mesin Lockstick A
    (260jp)
  • Menjahit Pakaian Dengan Mesin Lockstick B
    (260jp)

Teknik Las

  • Teknisi Pipe Welder Smaw 6g-Up Hill/Hlo-45
    (1200jp)
  • Pipe Welder Smaw 6g-Up Hill/Hlo-45 (420jp)

Listrik

  • Pemasangan Instalasi Listrik Bangunan
    Sederhana (260jp)
  • Pemasangan Pembangkit Tenaga Surya (On Grid
    Dan Off Grid) (260jp

Manufaktur

  • Leader Mesin Produksi (1200jp)

Pariwisata

  • House Keeping (560jp)
  • Barista (180jp)

Otomotif

  • Sepeda Motor Sistem Injeksi (280jp)
  • Pemeliharaan Kendaraan Ringan Sistem
    Injeksi (300jp)

Refrigerasi

  • Teknisi AC Recidential (260jp)

Tata Rias

  • Tata Rias Kecantikan (260jp)

TIK

  • Desain Grafis Muda (260jp)
  • Network Administrator Muda (320jp)

Processing

  • Pembuatan Roti Dan Kue (140jp)

 

Dokumen Pendaftaran

  • Print Out Bukti Pendaftaran Online
  • Pas Photo Berwarna Ukuran 3×4 (latar
    belakang merah) 5 lembar
  • Fotocopy Ijazah Pendidikan Terakhir 3
    lembar
  • Fotocopy KTP/Kartu Keluarga 3 lembar

Ketentuan

  • Setiap Calon Peserta Pelatihan Mendaftar
    Secara Online Melalui Website “skillhub.kemnaker.go.id” atau langsung
    melaporkan diri di Kios Siap Kerja di BPVP Sorong pada Jam Kerja
  • Menyerahkan dokumen pendaftaran di Kios
    Siap Kerja BPVP Sorong
  • Setiap Peserta Wajib Menyimpan Username dan
    Password pada Akun SIAPkerja Masing-Masing Peserta
  • Pendaftaran akun Ditutup Bagi Kejuruan yang
    Sudah Memenuhi Kuota Rekrutmen

Fasilitas Pelatihan

  • Perlengkapan
    pelatihan
  • Penggantian
    uang transport/uang saku
  • Baju
    seragam

Timeline
Pendaftaran

  • Pendaftaran Online dan Registrasi: 14
    Desember 2023 – 12 Januari 2024
  • Tes Tertulis dan Wawancara: 15 Januari – 17
    Januari 2024
  • Pengumuman dan daftar Ulang: 18 – 19 Januari
    2024
  • Mulai Pelatihan: 22 Januari 2024

Pendaftaran

Pendaftaran Pelatihan Kerja Gratis Berbasis
Kompetensi (PBK) Tahap 1 BPVP Sorong (BLK Sorong) Tahun 2024 dibuka mulai
tanggal 14 Desember 2023 – 12 Januari 2024. Pendaftaran secara online melalui:

Untuk informasi lebih lanjut mengenai Pendaftaran
Pelatihan Gratis Berbasis Kompetensi (PBK) Tahap 1 Tahun 2024 pada BPVP/BLK
Sorong dapat diakses melalui akun instargram resmi BPVP/BLK Sorong di @bpvp_sorongofficial
atau datang langsung ke Kantor BPVP/BLK Sorong di Jalan Basuki Rahmat Km 9.5,
Sorong.

Sumber:
Instagram @bpvp.sorong

 


Terimakasih telah membaca di Piool.com, semoga bermanfaat dan lihat juga di situs berkualitas dan paling populer Aopok.com, peluang bisnis online Topbisnisonline.com dan join di komunitas Topoin.com.


Comments

Paling Populer

To Top